Apa desain implant memengaruhi stabilitas primer i...
Tujuan penelitian ini adalah untuk menilai stabilitas implant gigi dalam hubungannya dengan desain implant memakai analisis frekuensi resonansi. Desain implant yang diteliti adalah kerucut vs semi kerucut dan pitch lebar vs pitch sempit. Duapuluh pasien dengan daerah premolar ompong bilateral di rahang atas dipilih untuk penelitian ini.
Implant kerucut dengan pitch lebar (kelompok 1) dipasang dal...