Open hour: senin - sabtu 09:00:00 - 20:00:00; minggu & tanggal merah tutup

Anatomi tulang daerah implant

Untuk bisa memperoleh kesuksesan restorasi implan gigi yang estetis, tulang di mana implant dipasang harus punya tiga konfigurasi dimensi yang memungkinkan penanaman implant dalam posisi restoratif yang ideal.Kadang dokter bertemu dengan pasien yang anatomi tulangnya tidak memadai untuk diberi perawatan implan. Dalam situasi semacam ini, dokter perlu menjelaskan kepada pasien bahwa pasien bukan h...

Perbaikan tulang di daerah implant

Kondisi Yang BerpengaruhPada pokoknya, tulang bisa bereaksi terhadap nekrosis dengan 3 cara yang berbeda, yaitu:Membentuk jaringan fibrosa.Tulang mati tetap sebagai sequester tanpa ada perbaikan.Penyembuhan dan pembentukan tulang baru atau oseointegrasi.Perbaikan tulang pada korteks implant nekrotik bergantung pada:Ketersediaan sel yang memadaiFaktor pertama yang berpengaruh langsung pada perbaik...