Beberapa bahan permukaan reaktif telah menunjukkan kemampuan untuk membentuk ikatan kimia antar muka dengan jaringan sekitarnya melalui serangkaian reaksi biofisika dan biokimia sehingga memicu terjadinya 'fiksasi bioaktif' implan. Bahan bioaktif bisa biostabil (yaitu hidroksiapatit sintetis) atau bioresorbabel (yaitu kaca bioaktif dan keramik kaca).
Beberapa keramik bioaktif seperti kaca bioakti...
Para peneliti di bidang implantologi telah mengidentifikasi kekasaran permukaan implant gigi sebagai parameter yang penting bagi implant dan kapasitas implant untuk dapat berjangkar pada jaringan tulang. Metode manufaktur implant gigi dengan aneka permukaan ada bermacam-macam.
Metode-metode ini berguna untuk meningkatkan kekasaran permukaan implan. Moetode yang plaing umum dipakai dalam manufaktu...
Tanya
Apa implant titanium sekuat dalam film X-men?
Implan titanium di tangan karakter Wolverine dalam film X-men
Jawab
Titanium lebih keras daripada baja tapi lebih ringan daripada aluminium. Penggunaannya sebagai senjata telah dikenal sejam jaman dulu kala. Menurut cerita tradisional yang diwariskan turun-temurun dalam kawula Jawa, ada tombak dan keris yang dibuat dari titanium ya...
Tanya
Saya baru saja memasang implant titanium. Baru saja saya membaca tulisan kalau panas mematikan sel tulang penopang implan. Saya jadi bertanya-tanya, apa saya boleh makan atau minum yang panas-panas? Minuman kesukaan saya kopi panas dan makanan favorit saya bakso. Keduanya nikmat sekali kalau dinikmati kala masih panas. Jadi bagaimana ya?
Jawab
Penelitian yang dilakukan oleh Eriksson & A...
Menurut iklan, implant zirkonium diwartakan lebih baik daripada pariwara titanium. Tapi, apakah kenyataannya memang demikian? Apakah kenyataannya implant zirkonium memang lebih baik daripada implant titanium? Mari kita buktikan.
Jumlah penelitianPenelitian tentang efektivitas implan titanium tersedia sangat banyak, jauh lebih banyak daripada implant zirkonia. Konsekuensinya, dokter gigi implant...
Tanya
Apa implan titanium bisa berkarat???
Jawab
Implan titanium sangat jarang sekali dan sangat ulit sekali berkarat, terutama implant titanium yang telah lolos uji kualifikasi FDA. Titanium menunjukkan watak resisten karat yang sangat baik bila dibandingkan dengan bahan-bahan implant logam lainnya. Walau begitu, titanium punya sangat kecil sekali kemungkinan untuk berinteraksi dengan jari...